Sabtu, 30 Oktober 2010

Keracunan #Ionopolis

Tahu, apa kebiasaan saya dan pasangan setiap pagi empat hari belakangan ini?...

Empat hari ini jarang ada sapaan; "Selamat pagi, neng!" atau "Selamat pagi abang!", yang ada pertanyaan, "Siapa raja majapahit paling muda?" atau "Berapa cairan tubuh yang terbuang ketika kita tidur?" Well, kami berdua sedang keracunan #Ionopolis, games unyu yang diciptakan Pocari Sweat.


Aaarrghhh bikin geregetan banget. Apalagi bisa dimainkan dari handphone. Untung masih pacaran, kalo sudah menikah, gak kebayang di tempat tidur sibuk dengan BB masing-masing. Hehehehe.... Tambah deh Addict-nya. Saya pada dasarnya kurang begitu suka games, tapi main #ionopolis jadi suka, karena bukan game macam bunuh-bunuhan atau balapan, tapi, komik games, mengasah pengetahuan umum. Tricky questionnya buanyakkk ^_^


Selain memang sukses bikin geregetan, itu games juga berhadiah Ipod plus grand final jalan-jalan ke Jepang. Sumpah deh, pengalaman ke Jepang bareng Otsuka itu emang keren abis. Nggak nolak kalo diajak lagi :p Tapi...banyak yang bikin testimonial macam adik saya, "Main #Ionopolis bukan karena hadiah, ga mungkin lah bersaing sama master games kece di Kaskus itu". Yup, sudah ada pembahasan khusus di Kaskus tentang #Ionopolis.

Last update sudah 8500 orang yang bergabung di games online ini. Salut buat Otsuka. Kalo bikin kuis di sosial media nggak nanggung-nanggung. Selalu out of the box. Nggak sekedar naruh foto di FB dan kasih "like" atau kuis pertanyaan di Twitter. Apalagi #Ionopolis ini terintegrasi FB, twitter, dan foursquare. Anak gaul yang eksis abis pasti tahu tiga socmed itu.

Huaaaa...Jadi ingat tulisan saya ini. Nggak salah deh kalo si Adam itu bilang begini "Otsuka people creating new products for better worldwide"

Selamat bermain ^_^


Ket : Semua gambar capture dari website Pocari Sweat

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Go Ion...

sibair mengatakan...

mantapb